Komsos Sebagai Sarana Kedekatan Babinsa Dengan Aparatur Desa Di Wilayah

    Komsos Sebagai Sarana Kedekatan Babinsa Dengan Aparatur Desa Di Wilayah

    KUDUS -  Babinsa Desa Gribig koramil 08/Gebog  Serka Wardi  melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan aparatur  Desa Gribig  Kecamatan Gebog dalam rangka pengumpulan data Teritorial (puanter)Rabu (03/01/2024).

    Keakraban Babinsa kepada aparat Desa binaan merupakan tugas pokok Babinsa, salah satunya yaitu dengan melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) dalam menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dengan aparat desa binaannya, kegiatan yang dilaksanakan dalam menjalin satu rasa keakraban serta kebersamaan yang baik dengan warganya.

    Kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) ini untuk meningkatkan rasa kemanunggalan TNI-Rakyat khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah binaannya dalam kesempatan tersebut Babinsa berpesan kepada warga untuk selalu menjaga kesehatan pribadi dan keluarga dan selalu meningkatkan kewaspadaan  dilingkungan sekitarnya.(Pendim 0722/Kudus).

    kudus jawa tengah kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Wujud Rasa Peduli Terhadap Desa Binaanya,...

    Artikel Berikutnya

    Pererat Jalinan Silaturohmi Babinsa Undaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Ikuti Kami